Inilah Manfaat Puasa Ramadan, Salah Satunya Bisa Tingkatkan Kekebalan Tubuh

- 31 Maret 2023, 11:27 WIB
Simak berikut informasi mengenai beberapa manfaat kesehatan jika berpuasa di bulan Ramadan.
Simak berikut informasi mengenai beberapa manfaat kesehatan jika berpuasa di bulan Ramadan. /Pexels/Engin Akyurt

PR TASIKMALAYA - Saat ini, semua Muslim di seluruh dunia sedang menjalankan ibadah puasa yang melarang untuk makan dan minum dari fajar hingga senja.

Meskipun berpuasa di bulan Ramadan merupakan sebuah keyakinan spiritual, banyak yang memilih untuk berpuasa dengan keyakinan bahwa puasa bermanfaat bagi kesehatan. Namun, benarkah demikian?

Berpuasa selama bulan Ramadan memiliki banyak manfaat kesehatan selain menjalankan kewajiban agama dan spiritual.

Hal itu dikarenakan, puasa di bulan Ramadan menyoroti bagaimana mengistirahatkan tubuh Anda dari makan dapat membuat Anda menjadi lebih sehat.

Baca Juga: Wajib Ditonton! Berikut 3 Drakor Terbaru Netflix yang Siap Tayang Bulan April 2023

Jika melakukan puasa dengan penuh kesadaran dan niat, manfaat kesehatan juga dapat diperoleh di bulan Ramadan ini, sebagaimana dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Medical News Today. 

Simak berikut manfaat kesehatan yang bisa Anda dapat jika berpuasa Ramadan, di antaranya:

1. Meningkatkan kekebalan tubuh

Sistem kekebalan tubuh kita mendapat dorongan besar dari puasa. Penurunan peradangan dan stres oksidatif mengurangi produksi sitokin pro-inflamasi dan meningkatkan produksi antioksidan, yang membantu melawan penyakit.

Baca Juga: Tes IQ: Kamu Sangat Jenius, Kalau Bisa Temukan 3 Perbedaan dari Dua Pelancong Ini dalam 25 Detik

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x