Awas! Ini 3 Tanda Kolesterol Tinggi yang Muncul di Kaki Anda

- 29 Juni 2022, 05:24 WIB
Ilustrasi - Simaklah berikut ini beberapa hal yang bisa menjadi tanda seseorang terkena kolesterol tinggi yang muncul di kaki.
Ilustrasi - Simaklah berikut ini beberapa hal yang bisa menjadi tanda seseorang terkena kolesterol tinggi yang muncul di kaki. /Pixabay/Syalzhabillah

PR TASIKMALAYA – Sebenarnya, kolesterol diperlukan oleh tubuh untuk membangun sel-sel yang sehat.

Tetapi, kadar kolesterol yang tinggi dapat menyumbat arteri Anda dan menyebabkan lebih sedikit darah yang mengalir melaluinya.

Kolesterol yang tinggi ini dapat menyebabkan stroke atau masalah jantung.

Meskipun ada beberapa cara untuk mengidentifikasi kadar kolesterol tinggi, ada beberapa tanda peringatan yang muncul di kaki Anda.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Introvert atau Ekstrovert? Cara Mengepalkan Tangan Bisa Tunjukkan Sifat Aslimu

Gejala-gejala ini khususnya dapat membantu Anda mengidentifikasi penyakit arteri perifer (PAD), suatu kondisi yang disebabkan oleh penumpukan timbunan lemak di dalam arteri Anda yang sering terkonsentrasi di kaki.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Liverpool Echo, ketika aliran darah menjadi lebih buruk, tubuh tidak dapat mengirimkan cukup darah, nutrisi dan oksigen ke kulit dan jaringan lunak.

Berikut tiga tanda kolesterol tinggi yang muncul di kaki Anda.

Tanda-tanda meliputi:

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Liverpool Echo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x