5 Manfaat Ketumbar untuk Kesehatan, Turunkan Kolesterol Salah Satunya

- 6 Januari 2022, 12:56 WIB
Simaklah berikut ini berbagai manfaat Ketumbar untuk kesehatan, salah satunya untuk menurunkan kolesterol.
Simaklah berikut ini berbagai manfaat Ketumbar untuk kesehatan, salah satunya untuk menurunkan kolesterol. /Pixabay

PR TASIKMALAYA – Lima manfaat yang dihasilkan salah satu jenis rempah-rempah, ketumbar akan dipaparkan pada artikel ini.

Ketumbar pada umumnya digunakan sebagai penyedap berbagai masakan karena aromanya yang cukup wangi serta khas.

Bagian ketumbar dari daun, batang, dan bijinya bisa digunakan sebagai bagian dari penyedap makanan.

Tetapi, ketumbar memiliki manfaat lain disamping digunakan sebagai penyedap makanan, yaitu untuk kesehatan.

Baca Juga: Presidensi G20 Indonesia Disebut Penghubung Negara Maju dan Berkembang

Daun ketumbar memiliki kandungan seperti serat, kalsium, mangan, magnesium, vitamin, dan zat besi yang sangat bagus untuk kesehatan.

Sedangkan biji ketumbar, terdapat kandungan nutrisi lain yang mirip dengan daunnya.

Berikut ini adalah lima manfaat ketumbar bagi kesehatan yang dirangkum PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari PMJ News dan Organic Facts. 

1. Mengurangi peradangan kulit

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: PMJ News Organic Facts


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah