Minum Ini Saat Lebaran Idul Fitri Membantu Atasi Kolesterol Jahat di Opor Ayam dan Makanan Berlemak Lainnya

- 2 Mei 2022, 20:05 WIB
Simak minuman yang dapat kontrol kolesterol ketika makan makanan berlemak saat Idul Fitri.
Simak minuman yang dapat kontrol kolesterol ketika makan makanan berlemak saat Idul Fitri. /Pixabay/parker

PR TASIKMALAYA - Lebaran Idul Fitri di Indonesia identik dengan hidangan berlemak yang mengandung santan seperti opor ayam.

Selepas berpuasa terutama saat Lebaran Idul Fitri sebaiknya kita menjaga pola makan kita.

Terkadang hidangan Lebaran Idul Fitri yang begitu menggiurkan seperti opor ayam tidak dapat terelakan.

Namun jangan khawatir, secangkir teh hitam dengan kebaikan didalamnya dapat membantu Anda mengatasi masalah kolesterol.

Baca Juga: 9 Film Korea yang Dijadikan Drakor, Ada Along With The Gods: The Two Worlds

Sebagian dari kita sepertinya mungkin belum mengenal teh hitam dan apa khasiatnya.

Daun teh merupakan cukup populer di Indonesia selain kopi.

Minuman olahan yang berasal dari daun teh ini juga ternyata banyak digemari di seluruh dunia.

Jika ditelusuri dari mana tanaman teh ini berasal, maka didapatkan bahwa semua jenis teh berasal dari jenis tanaman yang bernama Camellia sinensis.

Baca Juga: Link Nonton Our Blues Episode 7 Sub Indo: Perkelahian Jung In Kwon dan Bang Ho Shik

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x