6 Manfaat Buah Belimbing bagi Kesehatan, Salah Satunya Meningkatkan Kekebalan Tubuh

- 26 Desember 2021, 14:43 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan berbagai manfaat kesehatan dari mengonsumsi buah belimbing, salah satunya meningkatkan kekebalan tubuh.
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan berbagai manfaat kesehatan dari mengonsumsi buah belimbing, salah satunya meningkatkan kekebalan tubuh. /pixabay.com/chrisad85.

PR TASIKMALAYA - Buah belimbing merupakan salah satu buah yang populer di negara beriklim tropis.

Oleh karena itu, buah belimbing juga dapat dengan mudah ditemukan di Indonesia.

Bentuk dari buah belimbing juga unik, yakni berbentuk menyerupai bintang saat diiris, dengan warnanya yang kuning.

Selain itu, buah belimbing pun memiliki rasa asam manis yang khas dan menyegarkan.

Baca Juga: Ada Pahala Berlimpah, Buya Yahya Sarankan Lakukan Ibadah Ini Meski Sibuk

Dan di balik itu semua, ternyata buah belimbing memiliki khasiat dan manfaat bagi kesehatan yang tak kalah baik.

Bahkan, buah belimbing kerap digunakan sebagai pengobatan ayurveda di India, China, dan Brazil.

Berikut ini Pikiranrakyat-Tasikmalaya.com rangkum, berbagai manfaat buah belimbing bagi kesehatan, sebagaimana dilansir dari Instagram @kementerianpertanian.

Baca Juga: Adhie Massardi Beberkan Kejayaan Nahdlatul Ulama, Yakin Gus Yahya Tak Ingin Jadi Gus Dur KW

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: instagram @kementerianpertanian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x