4 Tips Atasi Rasa Jenuh Akibat Kerja atau Belajar Online, Salah Satunya Pindah Lokasi

- 26 November 2021, 16:50 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan beberapa tips untuk mengatasi rasa jenuh akibat terlalu lama belajar atau kerja secara online.
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan beberapa tips untuk mengatasi rasa jenuh akibat terlalu lama belajar atau kerja secara online. /Pexels

Oleh karena itu, penting untuk mengetahui bagaimana mengatasi rasa jenuh akibat belajar atau kerja secara online dalam waktu yang panjang.

Berikut ini Pikiranrakyat-Tasikmalaya.com rangkum, beberapa tips untuk mengatasi rasa jenuh akibat terlalu lama belajar atau kerja secara online, sebagaimana dilansir dari Instagram @satgasperubahanperilaku.

1. Pindah lokasi

Salah satu keuntungan dari belajar atau kerja secara online adalah fleksibilitasnya.

Baca Juga: Cara Mengatasi Fenomena Burnout yang Banyak Terjadi di Kalangan Mahasiswa, Termasuk Olahraga

Cobalah berpindah lokasi saat mengalami kejenuhan, misalnya di kamar, ruang keluarga, atau teras rumah.

Mengubah lingkungan dapat membantu menjaga kesehatan mental dan membangkitkan inspirasi.

2. Buat agenda kegiatan

Memiliki manajemen waktu yang baik adalah hal yang penting.

Baca Juga: Indonesia Diizinkan Masuk Arab Saudi Mulai 1 Desember 2021 Tanpa 14 Hari Karantina

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: instagram @satgasperubahanperilaku


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah