Hati-hati! Bermain Ponsel di Toilet Ternyata Sebabkan Bahaya Ini

- 18 November 2021, 19:45 WIB
Ilustrasi - Inilah berbagai bahaya yang dapat ditimbulkan apabila Anda seringkali membawa dan memainkan ponsel di toilet.
Ilustrasi - Inilah berbagai bahaya yang dapat ditimbulkan apabila Anda seringkali membawa dan memainkan ponsel di toilet. /Pixabay.com/JESHOOTS-com

3. Menyebabkan wasir

Ada bahaya lainnya yang berdampak pada kesehatan jika menggunakan ponsel di toilet, yakni wasir.

Baca Juga: Larissa Chou Disinggung Masalah Fisik oleh Henny Rahman, Manager Angkat Bicara: Bukan Saya Aja …

Orang yang membawa ponsel ke toilet akan menghabiskan lebih banyak waktu di sana.

Duduk atau jongkok di toilet dalam waktu lama juga bisa menyebabkan masalah wasir.

Jongkok terlalu lama bisa membuat anus terlalu tegang, yang dapat menyebabkan nyeri, pembengkakan, atau pendarahan di daerah panggul Anda.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah