Dapat Merugikan, Kemenkominfo Bagikan Informasi Bahaya Jejak Digital

- 12 Oktober 2020, 19:04 WIB
Ilustrasi media sosial. Jejak digital bisa sangat merugikan.
Ilustrasi media sosial. Jejak digital bisa sangat merugikan. /Pexels/Tracy Le Blanc/

Untuk meminimalisir hal tersebut kominfo juga memberikan beberapa tips seperti membaca syarat dan ketentuan ketika akan mengunduh aplikasi atau membuat akun media sosial, bijak dalam menggunakan internet dengan mengunggah hal-hal positif, serta menggunakan keamanan 2 faktor.

Sebagian jejak digital sebenarnya dapat dihapus secara mandiri seperti unggahan foto dan status di Media sosial.

Jika ingin menghapus akun secara keseluruhan dapat dilihat pada jenis media sosial tersebut, karena setiap media sosial atau laman memiliki aturan dan caranya masing-masing.

Baca Juga: Ferdinand Hutahaean Hengkang dari Demokrat, Ruhut Sitompul: Ya Baguslah, Terima Kalau Dia Mundur

Bila tidak menemukan pilihan atau cara untuk menghapus unggahan atau akun tersebut, segera hubungi pemilik laman untuk mendapatkan informasi selengkapnya.

***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Kemenkominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x