Konflik Ajerbaijan dan Armenia Memanas, Fadli Zon: PBB Seharusnya Berperan Disini

- 20 Oktober 2020, 17:45 WIB
Fadli Zon
Fadli Zon /Instagram/fadlizon

Fadli mendukung penuh peran vital Organization for Security and Cooperation in Europe (OSCE) sebagai mediator Azerbaijan-Armenia.

Menurutnya, OSCE memiliki peranan vital untuk segera memulai dialog produktif dalam kerangka Proses Minsk.

“Namun tak kalah penting merevitalisasi peran OSCE. PBB seharusnya berperan disini,” imbuhnya.

Dirinya menilai, penyelesaian konflik dua begara bekas pecahan Soviet itu harus didasarkan atas sistem internasional berbasis aturan, terutama komitmen terhadap kedaulatan dan integritas masing-masing.

Baca Juga: Sebut Satu Tahun Kepemimpinan Jokowi Dipenuhi Cobaan, Komisi IX DPR: Ujian Buat Semua Anak Bangsa

“Agresi apapun terhadap kedaulatan dan integritas negara manapun termasuk Azerbaijan tidak bisa diterima dan tidak berdasar,” tutup Fadli.***

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: DPR RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x