Bingung Mencari SPKLU Terdekat? Buka Aplikasi Google Maps dan Ikuti Langkah Ini

- 10 April 2024, 09:25 WIB
Kendaraan listrik sedang mengisi daya di Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di rest area Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS).
Kendaraan listrik sedang mengisi daya di Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di rest area Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS). /ANTARA/

PR TASIKMALAYA – Apakah Anda pernah merasa kesulitan menemukan lokasi SPKLU terdekat? 

Bagi Anda yang sedang mudik dengan kendaraan Listrik, jangan khawatir, dengan bantuan Google Maps, Anda dapat dengan mudah menemukan lokasi SPKLU terdekat di sekitar Anda.

Diketahui, SPKLU adalah singkatan dari Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum. Stasiun ini berupa tempat pengisian daya listrik yang digunakan untuk mengisikan daya kendaraan listrik, seperti mobil listrik dan motor Listrik.

Lalu bagaimana cara mencari SPKLU di Google Maps? Dilansir dari Indonesia Baik berikut Langkah-langkah mencari SPKLU di Google Maps.

Baca Juga: Kakorlantas Polri Sampaikan Pengamanan di Malam Takbiran, Sebut Pihaknya Akan Terapkan Rekayasa Lalu Lintas

Cara mencari SPKLU (Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum) terdekat di Google Maps adalah:

1. Buka aplikasi Google Maps dan pastikan GPS telah aktif.

2. Pilih "Lainnya" dan lalu pilih kategori "Layanan”.

3. Pilih pilihan "Pengisian daya kendaraan listrik".

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x