Pelunasan Biaya Haji Reguler 2023 Sudah Dibuka, Cek Besaran Bipih per Embarkasi dan Sebaran Provinsinya

- 11 April 2023, 16:36 WIB
Pelunasan Biaya Ibadah Perjalanan Haji (Bipih) Reguler dibuka 11 April-5 Mei 2023. Berikut besaran Bipih per embarkasi serta sebaran provinsinya.
Pelunasan Biaya Ibadah Perjalanan Haji (Bipih) Reguler dibuka 11 April-5 Mei 2023. Berikut besaran Bipih per embarkasi serta sebaran provinsinya. /Pixabay/Konevi

Baca Juga: Jadwal Rilis Demon Slayer Season 3: Tanggal Tayang Episode 2

Untuk Jemaah Haji Reguler dari Provinsi Kalimantan Selatan dan Provinsi Kalimantan Tengah.

11. Embarkasi Balikpapan: Rp50.792.201,26

Untuk Jemaah Haji Reguler dari Provinsi Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Sulawesi Tengah, dan Provinsi Sulawesi Utara.

12. Embarkasi Lombok: Rp51.268.349,26

Baca Juga: Resep Sambal Tempe Goang, Makanan Buka Puasa yang Mudah dan Nikmat!

Untuk Jemaah Haji Reguler dari Provinsi Nusa Tenggara Barat.

13. Embarkasi Makassar: Rp52.182.703,26

Untuk Jemaah Haji Reguler dari Provinsi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Barat, Gorontalo, Maluku, Maluku Utara, Papua, dan Provinsi Papua Barat.

14. Embarkasi Kertajati: Rp52.837.858,26

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah