Pengamat Beri Tiga Strategi untuk Gaet Anak Muda pada Pemilu 2024

- 27 Januari 2023, 18:52 WIB
Ilustrasi Pemilu. Ada tiga strategi menggaet anak muda pada Pemilu 2024 menurut seorang pengamat.
Ilustrasi Pemilu. Ada tiga strategi menggaet anak muda pada Pemilu 2024 menurut seorang pengamat. /Dok. Kementerian Komunikasi dan Informatika

PR TASIKMALAYA - Menjelang Pemilu 2024, berbagai partai mulai mempersiapkan diri untuk menarik perhatian masyarakat dalam menarik suara ke tiap partai. Termasuk suara dari para anak muda.

Namun ada tiga cara yang bisa dilakukan untuk menggaet anak muda dalam Pemilu 2024 mendatang yang diyakini efektif. Menurut Pengamat politik dari Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta Bernama Gun Gun Heryanto.

Ketiga cara tersebut, tentu harus menyesuaikan dengan target para anak muda yang berkaitan dengan pemilu 2024.  

Inilah tiga cara yang dipaparkan oleh Gun Gun Heryanto soal menggaet anak muda dalam Pemilu 2024, dirangkum dari ANTARA pada 27 Januari 2023.

Baca Juga: Tes IQ: Yakin Dirimu Jeli? Coba Cari Perbedaan dari Gambar Anak yang Bermain Kartu Ini

Pertama

Gun Gun melihat generasi muda sangat peduli dengan isu-isu tertentu yang sering dibicarakan oleh para pengguna internet. Seperti lapangan pekerjaan dan industri kreatif.

Maka dari itu, tiap partai, calon presiden atau calon legislatif (caleg) harus paham dengan permasalahan ini.

Kedua

Baca Juga: Acara yang Akan Tayang di Disney Plus Hotstar Februari 2023, Black Panther 2 sampai J-Hope in the Box

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x