Lebih Cepat dan Praktis, BKN Keluarkan Aplikasi SIASN Bagi PNS yang akan Pindah Instansi

- 24 Oktober 2022, 18:10 WIB
Berikut empat kemudahan cara mengajukan layanan pindah melalui SIASN bagi ASN yang akan pindah instansi.*
Berikut empat kemudahan cara mengajukan layanan pindah melalui SIASN bagi ASN yang akan pindah instansi.* /Dok PRFMNEWS.

1. Masing-masing instansi dapat melakukan usul dan persetujuan oleh PPK secara digital.

2. Proses di BKN Pun semakin cepat dengan didukung dengan didukung adanya proses digital signatur.

3. Tidak melakukan mengirimkan dokumen secara fisik.

4. SK yang telah ditandatangani secara elektronik oleh BKN dapat didownload dan dicetak oleh instansi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus dan Leo pada 25 Oktober 2022, Jangan Menunda Hal Ini

Adapun kemudahan dan keunggulan menggunakan SIASN adalah:

- Dengan layanan pindah instansi SIASN, NSPK pindah instansi sudah disesuaikan dengan peraturan yang berlaku.

- SK yang telah diterbitkan, otomatis berubah data dan status PNS yang telah berpindah.

Demikian informasi mengenai layanan pindah instansi melalui aplikasi SIASN, semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Instagram @bkngoidofficial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x