Jelang Kurban, Pemerintah Antisipasi Wilayah Terdampak PMK dan Beri Vaksinasi Hewan Ternak

- 29 Juni 2022, 06:27 WIB
Ilustrasi - Pemerintah akan menyalurkan hewan-hewan untuk kurban di Hari Idul Adha, terutama hewan yang sudah divaksin.
Ilustrasi - Pemerintah akan menyalurkan hewan-hewan untuk kurban di Hari Idul Adha, terutama hewan yang sudah divaksin. //Pexels/Pixabay

Baca Juga: 10 Link Twibbon untuk Meriahkan HUT Bhayangkara ke-76

Disamping itu, Menteri Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menyampaikan bahwa peternak yang merugi diberi bantuan atau kompensasi.

"Bantuan tersebut untuk mengurangi angka kemiskinan akibat wabah PMK. Selain, hewan ternaknya mati karena PMK, peternak harus mengeluarkan dana untuk menangani PMK," ujar Muhadjir Effendy.

Selasa, 28 Juni 2022 di Gedung MUI Wakil Presiden Ma'ruf Amin memgatakan akan menyalurkan hewan kurban dari zona sehat ke zona tidak terdampak PMK.

Hal ini dilakukan untuk mencegah terjadinya kekurangan hewan kurban karena wabah PMK.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah