Zubairi Djoerban Ungkap 5 Obat yang Terbukti Tidak Bermanfaat untuk Covid-19, Salah Satunya Oseltamivir

- 6 Februari 2022, 12:05 WIB
Prof. Zubairi Djoerban ungkap obat yang tak bermanfaat untuk penyembuhan atau mencegah Covid-19.
Prof. Zubairi Djoerban ungkap obat yang tak bermanfaat untuk penyembuhan atau mencegah Covid-19. /Twitter.com/@ProfesorZubairi

Baca Juga: 4 Adegan Panas Drama Park Min Young yang Menimbulkan Kontroversi dan Membuat Penontonnya Tersipu Malu

Adapun untuk pemberian Plasma Convalescent, hal itu disebabkan karena WHO tidak merekomendasikan cara tersebut

"Selain sama sekali tidak bermanfaat, pemberian Plasma Convalescent juga mahal dan prosesnya begitu memakan waktu," katanya.

"Oleh WHO tidak direkomendasikan kecuali dalam konteks uji coba acak dengan kontrol," sambungnya.

Dan yang terakhir, Zubairi Djoerban juga menjelaskan kenapa Azithromycin tidak bermanfaat untuk Covid-19.

Baca Juga: Ibu Cristiano Ronaldo Tidak Ingin Anaknya Menikahi Georgina Rodriguez, Berikut Ini Alasannya

"Obat ini juga tidak bermanfaat sebagai terapi Covid-19, baik skala ringan serta sedang," ujarnya.

"Kecuali ditemukan bakteri - selain virus penyebab Covid-19 dalam tubuh Anda. Kalau hanya Covid-19, maka obat ini tidak diperlukan," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah