Erick Thohir Minta Toilet SPBU Gratis, Pengamat Soroti Biaya Perawatan: yang Namanya Fasilitas Rentan Kerusaka

- 25 November 2021, 07:15 WIB
Pengamat soroti biaya perawatan yang harus diutamakan usai Menteri Erick Thohir minta toilet SPBU gratis
Pengamat soroti biaya perawatan yang harus diutamakan usai Menteri Erick Thohir minta toilet SPBU gratis /Instagram/ @erickthohir/

Baca Juga: Pangeran William dan Kate Middleton Lakukan Boikot, Buntut Panjang Tuntutan Ratu Elizabeth

Hal ini harus menjadi perhatian para pengusaha SPBU untuk mengalokasikan biaya perawatan toilet gratis tersebut.

"Sehingga biaya pemeliharaan dan kebersihannya juga perlu diperhitungkan seandainya toilet-toilet di SPBU akan digratiskan," ungkapnya.

Sebelumnya, pengamat INDEF ini menyatakan dukungan atas instruksi Erick Thohir yang minta toilet SPBU menjadi gratis.

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon Hari Guru Nasional 25 November 2021, Guru Pahlawan Tanpa Jasa

Langkah Erick Thohir ini dinilainya sebagai kebijakan yang tepat. Terutama untuk dapat menarik minat masyarakat terhadap SPBU milik BUMN.

"Secara umum itu kebijakan yang bagus kalau memang toilet dan fasilitas umum lainnya di SPBU-SPBU milik BUMN baik yang berlokasi di rest area maupun non-rest area area akan lebih bagus jika digratiskan.

"Sehingga mungkin juga akan lebih menarik minat masyarakat untuk lebih menggunakan SPBU-SPBU dari pemerintah," tutur Eko Listiyanto.

Baca Juga: Wanita Ini Alami Lumpuh di Sebagian Wajahnya Usai Veneer Gigi di Turki

Selain itu, pelaksanaan instruksi toilet SPBU gratis tersebut tentu akan disambut positif oleh masyarakat.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x