Merasa Tidak Pernah Usik Kepengurusan Demokrat, Marzuki Alie: Apa Kurang Sering Memfitnah Selama Ini?

- 5 Februari 2021, 12:25 WIB
Mantan Ketua DPR, Marzuki Alie.
Mantan Ketua DPR, Marzuki Alie. /ANTARA/Widodo S. Jusuf

Mantan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indionesia (RI) ini berpesan untuk mereka yang menurut Marzuki Alie senang memfitnah.

Baca Juga: Minta SKB Tiga Menteri Dicabut, Cholil Nafis: Tidak Mencerminkan Pendidikan

“Apa kurang sering memfitnah selama ini, sampaikanlah kepada mereka-mereka yang senangnya fitnah. Menangpun gak manfaat,” tambahnya.

Pernyataan Marzuki Ali ini menanggapi cuitan Andi Arief dalam Twitter @Andiarief_ pada Jumat 5 Februari 2021.

“KSP Moeldoko sudah ditegur Pak Jokowi. Mudah-mudahan tidak mengulangi perbuatan tercela terhadap Partai Demokrat,” tulis Andi Arief.

Baca Juga: Mantan Penasihat KPK Minta Irjen Fadil Imran Dipecat, Munnas Alaidi: Orang Tua Malah Provokasi

“Buat beberapa senior partai yang kecewa dan kurang legowo dipimpin generasi muda  (AHY), kami maklumi. Itu sisa-sisa feodalisme, tugas partai untuk mendidik,” tambahnya.

***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Twitter @Andiarief__ Twitter @marzukialie_MA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah