Heboh Terdengar Suara Dentuman di Malang, Kepala Mitigasi BMKG Daryono Buka Suara

- 3 Februari 2021, 15:02 WIB
 Ilustrasi suara dentuman misterius
Ilustrasi suara dentuman misterius /// pixabay /mtmonline

Sebelumnya, warga Kota Malang dihebohkan dengan suara dentuman yang terjadi pada 2 Februari 2021 malam.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah atau BNPB Kota Malang melalui akun Twitter resmi twitternya menanyakan soal dentuman tersebut.

"Krungu suara dentuman gak rek? (Dengar suara dentuman tidak ?)" tulis akun BPBD Kota Malang dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dalam akun Twitter @bpbd_malangkota.

Terkait dengan suara dentuman yang terjadi di Kota Malang, netizen pun ramai membicarakannya di sosial media khususnya Twitter.

Baca Juga: Demokrat Puji SBY dan AHY, Teddy Gusnaidi: Kalau Ganggu Pemerintah, Jadi Urusan Gue!

Sejumlah kata kunci seperti "Dentuman" dan "Malang" menjadi trending topik di sosial media Twitter.

Menurut keterangan warga yang mengunggah di akun sosial media. Dentuman yang dirasakan cukup membuat kaca bergetar dan terasa cukup keras.

Bukan hanya dirasakan di Kota Malang, suara dentuman juga dirasakan sampai Kota Batu.

"Pagi-pagi grup wa udah rame pada denger suara dentuman keras di Malang, sampe warga Kota Batu denger jelas. Huhu stay safe buat yang ada di Malang dan sekitarnya" tulis akun @jaesoebbi_

 

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah