Ridwan Kamil Minta Mahfud Tanggungjawab, Sahroni: Bukan Waktunya Saling Tunjuk

- 16 Desember 2020, 21:12 WIB
Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni, Mengapresiasi Densus 88 Pasca Tertangkapnya Buronan Teroris Bom Bali I.*
Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni, Mengapresiasi Densus 88 Pasca Tertangkapnya Buronan Teroris Bom Bali I.* /Dok Komisi III DPR

Baca Juga: Jakarta Larang Pesta Tahun Baru, Anies Harap Bodetabek Ikut Kebijakan Serupa

Mantan Wali Kota Bandung tersebut menilai, pernyataan Mahfud jadi tafsir masyarakat, khususnya anggota maupun simpatisan FPI hingga bergerak menuju tempat penjemputan Rizieq, baik di Bandara Soekarno-Hatta, di Megamendung, maupun di Petamburan.

"Di situlah (pernyataan Mahfud MD) menjadi tafsir dari ribuan orang yang datang ke bandara, selama tertib dan damai boleh, maka terjadi kerumunan yang luar biasa.

"Nah sehingga ada tafsir ini seolah-olah ada diskresi dari pak Mahfud kepada PSBB di Jakarta, PSBB di Jabar dan lain sebagainya," ungkap Kang Emil.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Twitter @mohmahfudmd ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah