Prakiraan Cuaca Tasikmalaya, 2 April 2020: Jatiwaras dan Tawang Diterpa Hujan Ringan

- 2 April 2020, 07:22 WIB
PRAKIRAAN cuaca hari ini, Bandung dan sekitarnya
PRAKIRAAN cuaca hari ini, Bandung dan sekitarnya /PIXABAY

Baca Juga: Seorang Pria Ditemukan Tewas di Rumahnya, Warga Enggan Mendekat karena Khawatir Corona

Sementara angin stagnan di angka 10 km/jam dengan angin yang berembus ke arah Barat Laut Tawang.

Memasuki pukul 13.00 WIB, kondisi langit Tawang mulai diterpa hujan ringan dengan awan cerah. Suhu meningkat menjadi 32 derajat Celcius dengan kelembapan udara 65 persen.

Memasuki sore hari pada pukul 16.00 WIB, langit Tawang masih mendapat terpaan hujan lokal dengan awan cerah. Suhu menurun ke angka 27 derajat Celcius dan kelembapan meningkat ke angkat 80 persen.

Baca Juga: Bupati Tasikmalaya: Jangan Ada PHK Gara-gara Wabah Virus Corona

Kecepatan angin menurun ke angka 10 km/jam yang berembus ke arah Barat Laut Tawang.

Malam hari pada pukul 19.00 WIB, hujan behenti mengguyur digantikan awan yang cerah. Suhu menurun menjadi 24 derajat Celcius dengan kelembapan meningkat ke angka 90 persen. Angin berembus ke arah Barat Laut dengan kecepatan 10 km/jam.

Pukul 22.00 WIB, langit Jatiwaras masih diliputi awan cerah. Suhu turun ke angka 23 derajat Celcius dan kelembapan tetap di angka 90 persen. Angin melaju dengan kecepatan 10 km/jam dan arah embusan ke Barat Laut Tawang.***

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x