Wajibkan Mahasiswa Ikut Pendidikan Bela Negara, Unsil Tasikmalaya Berharap Pemuda Indonesia Sadar Ancaman

- 30 Januari 2020, 16:31 WIB
Rektor Universitas Siliwangi Rudi Priyadi.*
Rektor Universitas Siliwangi Rudi Priyadi.* //@humas_unsil

Baca Juga: Resmikan Gedung Baru di Sukarame, Sekda Kabupaten Tasikmalaya: Harus Maslahat Bagi Umat

Tak hanya itu, Pendidikan Bela Negara diharapkan mampu meminimalisir pergeseran ideologi, ekonomi, sosial, budaya, bahkan pertahanan dan keamanan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Mahasiswa juga diharap dapat menjadi agen perubahan yang menjadi sumber kekuatan pemersatu bangsa, tidak hanya kompeten tetapi juga nasionalis, memiliki kepedulian sosial, dan inovatif dalam menghadapi tantangan masa depan.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Instagram @bpptkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah