7 Daerah Penghasil Udang Paling Besar di Jawa Barat, Kota Cirebon Bukan Juaranya

- 30 Oktober 2023, 12:40 WIB
Ilustrasi udang.
Ilustrasi udang. /Freepik/

PR TASIKMALAYA - Indonesia memiliki peran penting dalam industri perikanan, dan Jawa Barat merupakan salah satu provinsi yang berkontribusi signifikan dalam produksi udang.

Produksi udang tangkapan laut di Jawa Barat yang tercatat terakhir kali pada tahun 2021 mencapai 11.686 ton dengan nilai penjualan hingga Rp627 juta.

Kota Cirebon yang dikenal sebagai kota udang ternyata bukan merupakan daerah dengan jumlah produksi udang terbesar di Jawa Barat lho.

Berikut adalah daftar produksi udang di beberapa kabupaten dan kota di Jawa Barat, sebagaimana dikutip dari buku Provinsi Jawa Barat Dalam Angka 2023:

Baca Juga: Kab Bandung Catat 8.605 Jiwa, Ini 4 Daerah dengan Jumlah Balita Kurang Gizi Terbanyak di Jawa Barat

7 Daerah Penghasil Udang Terbesar di Jawa Barat pada Tahun 2021 Menurut Data BPS

7. Cirebon (Kota)

Kota Cirebon merupakan salah satu penghasil udang, namun paling kecil disbandingkan daerah lainnya dengan produksi hanya 172 ton. Namun lain halnya dengan kabupaten Cirebon yang mencatat produksi yang lebih besar lagi.

6. Subang

Kabupaten Subang juga berkontribusi dalam produksi udang, dengan jumlah sekitar 223 ton. Meskipun jumlahnya masih cenderung kecil, hal ini masih menjadi bagian penting dari ekonomi daerah.

Baca Juga: Cirebon Bukan yang Terendah, 4 Kota Ini Punya Gaji UMK Terkecil di Jawa Barat 2023

5. Cianjur

Kabupaten Cianjur menghasilkan sekitar 385 ton udang pada tahun 2021. Keberhasilan ini disebabkan oleh kondisi alam yang mendukung dan keterampilan petani.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x