China Sebut Kirim Bantuan Senjata ke Ukraina Tak Selesaikan Masalah

- 24 Februari 2023, 14:20 WIB
Ilustrasi senjata api. China mengatakan mengirimkan bantuan sejata ke Ukraina bukanlah solusi.
Ilustrasi senjata api. China mengatakan mengirimkan bantuan sejata ke Ukraina bukanlah solusi. /Unsplash/thdef/

“Kami siap untuk terus memainkan peran konstruktif dalam menyelesaikan krisis Ukraina, dan mewujudkan perdamaian di awal,” ucap Dai.

Bahkan Dai mengecam dan menolak tindakan Presiden Rusia Vladimir Putin untuk menggunakan senjata nuklir jika dalam keadaan terdesak.

“Senjata nuklir tidak bisa digunakan, perang nuklir tidak bisa dilakukan, semua pihak harus bersatu melawan penggunaan atau ancaman penggunaan senjata nuklir, mencegah proliferasi nuklir dan menghindari krisis nuklir,” menurutnya.

Perang antara Rusia dan Ukraina menimbulkan banyak masalah yang berpengaruh kepada kestabilan ekonomi dunia.

Baca Juga: Beberapa Karakter Ini akan Mati, Penggemar Temukan Petunjuk dari Poster Baru Drakor The Glory 2

Terlebih, Indonesia sedikit kena imbas dari efek perang antara Rusia dan Ukraina dari segi ekonomi.

Meskipun demikian, Presiden Indonesia Joko Widodo setidaknya bertemu dengan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy dan Presiden Rusia Vladimir Putin.

Pertemuan tersebut diketahui sangat berbeda dari topik pembicaraan antar kedua Presiden tersebut, apalagi pertemuan itu sempat berkaitan dengan acara G20 di Bali lalu.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x