13 Aturan Teraneh Ini Benar-benar Berlaku di Dunia, Salah Satunya Disuruh Tes DNA Gegara Binatang Peliharaan

- 11 Januari 2022, 20:39 WIB
Ilustrasi - Inilah 13 aturan teraneh yang betul-betul berlaku di beberapa negara di dunia ini, salah satunya disuruh tes DNA gegara ulah binatang peliharaan.
Ilustrasi - Inilah 13 aturan teraneh yang betul-betul berlaku di beberapa negara di dunia ini, salah satunya disuruh tes DNA gegara ulah binatang peliharaan. /Pixabay/AlešHáva

Baca Juga: Wiku Adisasmito: Kasus Positif Covid-19 di Dunia Capai 2,7 Juta dalam Sehari

Setelah ketahuan, pemilik hewan peliharaan yang bersangkutan akan didenda sebesar dua ribu Euro (sekitar Rp32,4 juta).

2. Menyiram toilet di malam hari dianggap polusi suara

Di Swiss, apabila ada orang yang menyiram toilet selepas jam 10 malam maka bisa diperkarakan berdasarkan hukum yang berlaku yaitu telah mengganggu ketenangan umum dengan menciptakan polusi suara.

3. Permen karet dilarang keberadaannya

Baca Juga: Aniaya Pengemudi Ojek Online hingga Memar, Oknum TNI AL Resmi Ditahan

Menjual, memiliki, serta mengunyah permen karet telah dilarang di Singapura sejak tahun 1992.

Di Negeri Merlion, mengunyah permen karet dianggap ilegal dan bisa menerima hukuman hingga maksimal dua tahun penjara ditambah denda sebesar 100 ribu Dolar (sekitar Rp1,4 miliar).

Resiko kesehatan serta pengrusakan lingkungan merupakan dua faktor yang dipertimbangkan sebelum aturan seputar permen karet diberlakukan.

Hukum yang berlaku juga mencerminkan kekhawatiran rakyat Singapura seputar limbah permen karet yang memerlukan waktu hingga bertahun-tahun sebelum akhirnya mengalami dekomposisi.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: India Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah