Terjadi Lonjakan Kasus Covid-19, Musik Live Resmi Dilarang Peredarannya di Pulau Mykonos Yunani

- 18 Juli 2021, 05:15 WIB
Yunani secara resmi melarang peredaran musik secara live, di pulau Mykonos per Sabtu, 17 Juli, akibat Covid-19.
Yunani secara resmi melarang peredaran musik secara live, di pulau Mykonos per Sabtu, 17 Juli, akibat Covid-19. / Pixabay/12222786

Baca Juga: Jokowi Instruksikan Vaksinasi Covid-19 di Jawa Barat, Jawa Tengah dan Banten Dikebut Demi Herd Immunity

Sayangnya turis sepertinya masih enggan untuk berkunjung karena lonjakan drastis kasus Covid-19 selama beberapa pekan terakhir di Yunani.

Pemerintah Yunani tak habis pikir untuk menyiasati kondisi tersebut dengan mewajibkan vaksinasi untuk seluruh tenaga kesehatan dan pengurus panti.

Pemerintah Yunani juga memberlakukan beberapa aturan new normal yang juga berlaku di Pulau Mykonos.

Baca Juga: Ceritakan Kronologis Kepergian sang Ayah, Ustaz Solmed: Mau Ngisi Oksigen Enggak Dapat

Di antaranya restoran dan klub malam hanya boleh menerima pelanggan yang sudah divaksin.

“Kami sudah memberitahu penduduk, pengunjung, dan tenaga profesional agar mengikuti aturan yang ada… jadi penyebaran virus bisa segera terkendali dan Mykonos bisa kembali normal,” ucap Kementerian Perlindungan Sipil Yunani.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah