Kerajaan Silla Bersatu di Korea Mencapai Puncak Keemasan Diiringi Hasil Seni, Apa Saja Hasilnya?

- 29 Juni 2021, 16:40 WIB
Hasil seni masa Korea kuno salah satunya mencapai kejayaan di saat Kerajaan Silla Bersatu berkuasa.
Hasil seni masa Korea kuno salah satunya mencapai kejayaan di saat Kerajaan Silla Bersatu berkuasa. /Pixabay/HeungSoon

Masing-masing bagian dari kotak dihiasi dengan sebuah relief perunggu berbentuk salah satu dari Empat Penjaga Sakral.

Baca Juga: Budaya Korea Disebut-sebut Terpengaruh Tiongkok, Simak Penjelasan Singkatnya

Benda seni hasil dari perunggu banyak terdapat di periode ini, khususnya lonceng besar perunggu Budha.

Kemampuan seniman kerajaan Silla di Korea dalam membuatnya terlihat dalam lonceng perunggu kolosal dari masa Raja Songdok yang dibuat tahun 771 untuk Kuil Pongdok. Benda itu sekarang ada di Museum Nasional Kyongju, Korea.

Permukaannya dihiasi relief dua malaikat terbang, sebuah contoh dari patung masa kerajaan Silla Bersatu.

Teks kuno berisi 830 karakter mendoakan pencapaian yang berhasil dibuktikan oleh Raja Songdok di Korea dan berharap dia diberkahi oleh kedamaian.***

Halaman:

Editor: Aliyah Bajrie

Sumber: Britannica


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah