PM Inggris Boris Johnson Meminta Maaf Atas Pendapat Masa Lalunya Soal Islam

- 26 Mei 2021, 05:50 WIB
PM Inggris Boris Johnson meminta maaf terkait komentar masa lalunya soal Islam dan mengkritik Partai Konservatif yang dipimpinnya kurang peduli terhadap kasus diskriminasi termasuk Islamophobia.
PM Inggris Boris Johnson meminta maaf terkait komentar masa lalunya soal Islam dan mengkritik Partai Konservatif yang dipimpinnya kurang peduli terhadap kasus diskriminasi termasuk Islamophobia. /Instagram.com/@borisjohnsonuk/

PR TASIKMALAYA – Perdana Menteri (PM) Inggris Boris Johnson baru-baru ini meminta maaf secara ‘berkualitas’ atas pendapatnya soal Islam di masa lalu.

Permintaan maaf ‘berkualitas’ yang diberikan PM Boris Johnson berupa laporan kritis yang ditujukan kepada Partai Konservatif Inggris yang dipimpinnya saat ini.

Diketahui bahwa laporan sebagai bentuk permintaan maaf PM Boris Johnson, secara khusus membahas isu diskriminasi hingga keluhan seputar Islamophobia.

Baca Juga: Klaim Kode Redeem ML 'Mobile Legends' 26 Mei 2021: Dapatkan Segera Hadiah Gratisnya!

Dilansir Tasikmalaya.Pikiran-Rakyat.com dari laman Reuters, pendapat perdana menteri Inggris saat ini soal Islam di masa lalu telah membuat dirinya habis dihujat warga.

Pada tahun 2018 lalu, PM Boris Johnson pernah membuat komentar soal wanita yang menggunakan burka.

Menurut PM Boris Johnson, wanita itu terlihat sedang berjalan dalam tampilan kotak pos serta mengaitkan si pemakai burka sebagai orang yang berpenampilan seperti perampok bank.

Baca Juga: Kode Redeem FF 'Free Fire' Hari Ini 26 Mei 2021: Siapa Cepat Dia Dapat!

Komentar tidak pantas ini otomatis membuat PM Boris Johnson dihujat.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x