Kasusnya Makin Meningkat! Berikut Faktor Penyakit Jamur Hitam Merebak di India saat Pandemi Covid-19 Melonjak

- 25 Mei 2021, 11:11 WIB
Ilustrasi - Dr. Randeep Guleria, mengungkapkan faktor India diserang oleh jamur hitam atau mukormikosis di tengah lonjakan Covid-19.
Ilustrasi - Dr. Randeep Guleria, mengungkapkan faktor India diserang oleh jamur hitam atau mukormikosis di tengah lonjakan Covid-19. /Pixabay

PR TASIKMALAYA - Selain diserang oleh lonjakan kasus Covid-19, India kini dikabarkan tengah dilanda penyakit jamur hitam atau mukormikosis.

Penyakit jamur hitam atau mukormikosis ini datang dan meningkat di India yang sedang alami lonjakan kasus Covid-19.

Dalam situasi darurat ini, Dr. Randeep Guleria, Direktur, AIIMS (Delhi) menuturkan rencana India untuk memerangi kasus jamur hitam atau mukormikosis yang meningkat di tengah pandemi Covid-19.

Baca Juga: Dua Barang Ini yang Bikin Bunga Citra Lestari Terlihat Glamour, Harganya Ratusan Juta Lebih

Infeksi jamur hitam telah dilaporkan selama gelombang pertama. Dan selama wabah SARS 2002-2003.

Tapi tidak ada yang menyangka angkanya begitu eksponensial dan membuat beberapa orang lengah dengan penyakit jamur hitam ini.

70% kasus jamur hitam atau mukormikosis telah dilaporkan dari Negara India.

Baca Juga: Tantowi Yahya Bagikan Video yang Perlihatkan Mobil dengan Plat Nomor Jokowi, Warganet Kepo 'Siapa Pemiliknya?'

Salah satu faktor merebaknya jamur hitam atau mukormikosis di India adalah karena negara ini merupakan ibu kota diabetes dunia.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: India Today


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x