Berusia 118 Tahun, Kane Tanaka Mengundurkan Diri dari Ajang Olimpiade Tokyo

- 6 Mei 2021, 20:35 WIB
Kolase Kane Tanaka Muda dan saat dinobatkan orang tertua di dunia pada 2019 (kanan), mundur dari estafet Olimpiade Tokyo 2020 karena pandemi di Jepang.
Kolase Kane Tanaka Muda dan saat dinobatkan orang tertua di dunia pada 2019 (kanan), mundur dari estafet Olimpiade Tokyo 2020 karena pandemi di Jepang. /guinnessworldrecords.com

PR TASIKMALAYA - Kane Tanaka yang berusia 118 tahun menarik diri dari Olimpiade Tokyo.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Aljazeera.com, Orang tertua di dunia Kane Tanaka memutuskan tidak mengikuti estafet obor untuk Olimpiade Tokyo.

Pilihan tersebut diambil lantaran kekhawatiran akan Covid-19 yang tengah melanda dunia.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Gambar yang Pertama Kali Anda Lihat Ungkap Rahasia Penting dalam Hubungan

Kane Tanaka yang tercatat dalam Guinness World Records telah dijadwalkan untuk menjadi salah satu peserta estafet di Fukuoka di Jepang Selatan.

Acara tersebut dikabarkan akan dimulai pada 11 Mei 2021.

"Kami menerima email dari keluarganya yang mengatakan dia ingin mundur dari relay karena dia dan keluarganya khawatir tentang penyebaran virus di panti jompo," ujar pejabat di panti jompo tersebut.

Baca Juga: Pertama Kalinya Lihat Rafathar Bermain Piano di Atas Panggung, Nagita Slavina: Pastinya Senang

Beberapa selebriti pun mengundurkan diri dari estafet yang akan dilakukan karena alasan keamanan.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x