Catat! Ini 6 Ciri Penipuan Online yang Dapat Diidentifikasi dan Diwaspadai

- 3 Agustus 2023, 12:08 WIB
Ilustrasi 6 ciri penipuan secara online.
Ilustrasi 6 ciri penipuan secara online. /Unsplash/Sergey Zolkin

Baca Juga: Usai Jadi Buronan Kasus Penipuan iPhone, si Kembar Rihana-Rihani Akhirnya Ditangkap

Tak hanya itu, bahkan sebuah ulasan dari mantan pemenang sebelumnya, sering berhasil mengelabui calon korban. Padahal itu merupakan sistem kerja bot atau komputer yang mereka pasang untuk meyakinkan korban.

6. Meminta Biaya di Awal

Sebagai ciri paling favorit dari penipuan online meminta pembayaran administrasi atau pungutan biaya di awal adalah kesukaan. Dengan diiming-imingi hadiah atau diancam dan diintimidasi, calon korban biasanya dipaksa melakukan pembayaran untuk keperluan verifikasi atau registrasi.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x