Lembut Berlapis dan Tanpa Oven, Inilah Resep Red Velvet Mille Crepe Cake yang Bisa Dijadikan Ide Bisnis!

- 9 Mei 2023, 15:16 WIB
Dessert mille crepe cake merupakan kue yang terdiri dari lapisan-lapisan tipis crepe yang diisi dengan krim.
Dessert mille crepe cake merupakan kue yang terdiri dari lapisan-lapisan tipis crepe yang diisi dengan krim. /Youtube Devina Hermawan

Untuk membuat nougat kacang, siapkan 80 gr kacang mete, 60 gr gula dan 1-2 sdm air.

Dengan panaskan gula dan air dalam wajan hingga membentuk karamel, lalu tambahkan kacang mete dan aduk rata.

Baca Juga: Hati-Hati Kena Tipu Nek! Ayo Bantu Cari Perbedaan Gambar Nenek yang Kebingungan di Tes IQ ini

Setelah dingin, hancurkan nougat kacang dengan pisau.

Terakhir, kita dapat menyiapkan kue dengan menambahkan whipping cream dan nougat kacang di atas lapisan terakhir kulit crepe.

Setelah semuanya selesai, kue mille crepe cake siap disajikan.

Dengan resep bahan-bahan dan langkah-langkah dari Chef Devina Hermawan Ini, dapat membuat red velvet mille crepe cake yang lezat dan menarik untuk disajikan pada acara spesial.

Baca Juga: Hanya 2 Persen Orang yang Berhasil Mencari 5 Perbedaan Gambar dalam 7 Detik, Si Cerdas Harusnya Sih Bisa

Selain itu resep red velvet mille crepe cake ini juga bisa Anda jadikan sebagai bahan ide bisnis kuliner yang menguntungkan.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah