Tren Baru Lomba Melamun yang Diadakan di Tasikmalaya, Apa Manfaatnya?

- 25 Februari 2023, 18:15 WIB
Ilustrasi melamun. Ketahui manfaat dari lomba melamun menurut studi.
Ilustrasi melamun. Ketahui manfaat dari lomba melamun menurut studi. /Pixabay/JerzyGorecki/

Kondisi pikiran kita yang tenang pada saat melamun sehingga banyak memunculkan ide-ide baru dalam proses kognitif dalam memecahkan masalah.

3. Memaksimalkan kinerja bagian otak

Pernahkah kamu memperhatikan bahwa anak-anak selalu ceria dan bersemangat dalam menjalani kehidupan?

Baca Juga: 8 Film Korea yang Akan Segera Tayang Perdana, Ada yang dibintangi DO EXO!

Ternyata, kuncinya anak-anak tersebut hanya fokus memikirkan gembira saja dalam pikirannya dan dibutuhkan ketenangan agar mencapai maksimal kinerja bagian otak.

Melamun dapat membantu otak kita memaksimalkan kinerjanya, seperti jaringan pemecahan masalah eksekutif maupun jaringan kreativitas di otak yang berkerja secara bersamaan.

4. Membantu untuk menetapkan dan mencapai tujuan

Metode ini bertujuan untuk mempersiapkan otak untuk fokus dan mencapai keberhasilan.

Baca Juga: Pentingnya Pola Makan untuk Cegah Obesitas Anak Menurut Ketua IDAI

Hal ini seperti berlatih lebih secara mental daripada fisik untuk hasil yang diinginkan.

Imajinasi atau lamunan terstruktur semacam ini telah populer di bidang psikologi olahraga, karena untuk mempersiapkan mental atlet agar tidak gugup atau grogi pada saat pertandingan.

5. Meningkatkan Kreativitas

Penelitian telah membuktikan bahwa melamun memiliki hubungan dengan tingkat kreativitas yang lebih tinggi.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x