Tips Atasi Rasa Kesepian di Momen Tahun Baru 2023

- 4 Januari 2023, 10:45 WIB
Ilustrasi kesepian. Tips atasi rasa kesepian di momen tahun baru.
Ilustrasi kesepian. Tips atasi rasa kesepian di momen tahun baru. /Pexels/ Pixabay

Mungkin, Anda belum memiliki keluarga atau romansa dalam hidup tetapi Anda masih memiliki kesehatan dan pikiran yang positif.

Fokus pada apa yang Anda miliki untuk mengembangkan pola pikir positif.

Baca Juga: Ridwan Kamil Skakmat Netizen yang Mengkritiknya Gegara Bangun Masjid Pakai Dana APBD

Anda juga perlu mencintai diri sendiri, seperti membeli barang yang mungkin Anda sukai atau merawat tubuh.

  1. Mendefinisikan ulang kesepian

Definisikan sendirian dengan unik. Sendirian tidak selalu 'kesepian', dan jangan dianggap selalu tentang kesepian.

Kesendirian bisa berarti introspeksi, meditasi, dan perawatan diri. Jadi buatlah perubahan itu dalam pikiran Anda terlebih dahulu.

Baca Juga: Curhat Soal Perasaannya, Istri Indra Bekti: Aku Tidak Peduli Cemoohan Orang

  1. Perbaiki waktu tidur

Pola emosi negatif bisa meningkat apabila Anda kurang tidur. Tidur malan yang baik bisa meningkatkan pola optimisme.

Jadi, aturlah pola tidur Anda dan kurangi begadang.

  1. Berhenti media sosial

Baca Juga: Simak Ramalan Zodiak Aries dan Libra untuk Rabu, 4 Januari 2023!

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Indian Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah