Sering Terbangun pada Tengah Malam? Mungkin Anda sedang Mengalami Keadaan Emosional, Salah Satunya Kecewa

- 20 Mei 2022, 07:34 WIB
Ilustrasi. Deteksi penyebab Anda terbangun pada malam hari dilihat dari waktunya,  cek yang sedang dirasakan tubuh.
Ilustrasi. Deteksi penyebab Anda terbangun pada malam hari dilihat dari waktunya, cek yang sedang dirasakan tubuh. /freepik/pvproductions

PR TASIKMALAYA - Tak banyak orang yang tahu bahwa ada penyebab selalu terbangun di tengah malam.

Salah satu penyebab utama Anda terbangun di tengah malam adalah keadaan emosional yang Anda miliki.

Mungkin keadaan emosional Anda sedang tidak stabil hingga mempengaruhi kualitas saat Anda tertidur.

Namun kini Anda dapat mendeteksi keadaan emosional apa yang sedang dirasakan dengan mengidentifikasi kapan Anda terbangun di malam hari.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apakah Kamu Orang yang Terstruktur? Cari Tahu Lewat Gambar Ini

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Your Tango, berikut ini adalah jam-jam tertentu yang membuat Anda terbangun hanya karena keadaan emosional Anda.

1. Anda terbangun di pukul 21:00 - 22:00

Ini menandakan keadaan emosional Anda yakni perasaan stres.

Perasaan stres tersebut mengisi seluruh isi kepala dan Anda merasa tak karuan.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Your Tango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah