9 Tanda Tingkat Kecerdasan Emosional Rendah, Emosi Mudah Meledak

- 8 Mei 2022, 10:49 WIB
Berikut sembilan tanda seseorang memiliki kecerdasan emosional renda, salah satunya emosi mudah meledak.*
Berikut sembilan tanda seseorang memiliki kecerdasan emosional renda, salah satunya emosi mudah meledak.* /Pexels/Darwis Alwan

Orang dengan kecerdasan emosional rendah biasanya sering mengubah percakapan dari waktu ke waktu.

Mereka biasanya sering mendominasi setiap percakapan hanya untuk kepentingan diri sendiri.

8. Sulit atasi masalah

Orang dengan kecerdasan emosional rendah cenderung sangat sulit mengatasi berbagai masalah.

Baca Juga: Tes IQ: Hitung Jumlah Wajah yang Sebenarnya jika Anda Merasa Cerdas dan Teliti Tingkat Tinggi, Bukan 5 Ya!

Semakin rumit masalah yang dihadapi, mereka akan semakin bingung untuk menemukan jalan keluarnya.

9. Tidak menyadari perasaan orang lain

Orang dengan kecerdasan emosional rendah biasanya tidak menyadari perasaan orang lain.

Mereka mungkin akan terkejut ketika orang terdekatnya tengah marah hingga membencinya.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Very Well Mind


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah