Malam Ini Tepat 17 Ramadhan Malam Nuzulul Quran, Berikut Amalan yang Harus Dilakukan

- 9 Mei 2020, 14:30 WIB
UNTUK mencegah penyebaran virus corona, Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) XVII 2020 Provinsi Banten kemungkinan akan digelar terbatas di Kota Tangerang Selatan pada tanggal 23 -27 Maret 2020.
UNTUK mencegah penyebaran virus corona, Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) XVII 2020 Provinsi Banten kemungkinan akan digelar terbatas di Kota Tangerang Selatan pada tanggal 23 -27 Maret 2020. /Pixabay

Imam Ibnu Ishaq berpendapat, turunnya Al-Qur'an pada 17 Ramadan karena bertepatan dengan Nabi Mumammad berusia 41 tahun.

Baca Juga: Cek Fakta: Akun Polres Magelang Dikabarkan Berkomentar dalam Live IG Balap Liar, Ini Faktanya

Pada 17 Ramadan itu juga terjadi perang Badar antara kaum muslimin dan musyirikin seperti disebutkan dalam surat Al Anfal ayat 41.

"Jika kamu beriman kepada Allah dan kepada apa yang kami turunkan kepada hamba kami (Muhammad) di hari Furqaan, yaitu di hari bertemunya dua pasukan. Dan Allah Maha Kuasa atas segala sesuatu."

Itu sebabnya, 17 Ramadan merupakan momen penting dalam sejarah Islam, selain hari berlangsungnya perang Badar, juga merupakan waktu pertama kali diturunkannya Alqur'an kepada Rasulullah SAW melalui malaikat Jibril.

Baca Juga: Kesal Lantaran Menduga Istri Selingkuh, Seorang Pria di Tasikmalaya Nekat Gantung Diri

Adapun surat pertama yang diturunkan adalah surat Al Alaq. Begitulah seterusnya Al-Qur'an diturunkan secara berangsur-angsur hingga yang terakkhir adalah ayat dari surat Al Maidah selama kurun waktu 22 tahun 2 bulan 22 hari.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x