Doa Panjang di Bulan Rajab hingga Bulan Ramadhan 1443 H, Beserta Amalannya

- 5 Februari 2022, 09:52 WIB
Berikut amalan dan doa panjang di Bulan Rajab hingga Ramadhan 1443 H. Laksanakan puasa sunna untuk dapat pahala.*
Berikut amalan dan doa panjang di Bulan Rajab hingga Ramadhan 1443 H. Laksanakan puasa sunna untuk dapat pahala.* /Pexels/Thirdman

"Momentum terbaik untuk meninggalkan perbuatan-perbuatan terlarang, harga yang buruk dan juga perselisihan. Latihan awal sebelum kita memasuki amalan puncak di bulan Ramadhan nanti.

"Rajab adalah pembukanya, Syaban adalah penguatnya, Ramadhan adalah hakikat perjuangan kita," ujar Ustaz Adi Hidayat.

Ustaz Adi Hidayat menganjurkan untuk memperbanyak dan meningkatkan puasa di bulan Rajab sebelum menghadapi bulan Ramadhan 1443 H.

"Maksudnya apa? Kalau kemudian anda ingin meningkatkan puasa di bulan hurum seperti Rajab itu boleh-boleh saja," ujar Ustaz Adi Hidayat.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Perhatikan Bagian Tengah Gambar! Warna yang Bisa Kamu Lihat Ungkap Karakter Diri

"Walaupun tidak ada kekhususan mengkhususkan puasa di satu bulan saja. Tapi kalau ingin meningkatkan puasa, silakan," papar Ustaz Adi Hidayat.

2. Tahajud

Tingkatkan permohonan di malam hari pada bulan Rajab 1443 H merupakan suatu waktu yang tepat.

Memperbanyak doa pada bulan Rajab sebelum menghadapi bulan Ramadhan di setiap malam.

Baca Juga: Makam Vanessa Angel Akan Dipindahkan, Begini Kata Kuasa Hukum

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: YouTube Adi Hidayat Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah