10 Sumber Makanan Terbaik untuk Membantu Anak Tumbuh Lebih Tinggi, Ada Telur Sampai Kacang-kacangan

- 1 Desember 2021, 21:44 WIB
Tumbuh kembang anak selalu menjadi pusat perhatian orang tua, apalagi kalau berhubungan dengan makanan.
Tumbuh kembang anak selalu menjadi pusat perhatian orang tua, apalagi kalau berhubungan dengan makanan. /pixabay.com/stevepb

5. Sayuran Hijau

Kandungan yang ada dalam sayuran hijau juga sangat baik untuk anak yang dalam masa pertumbuhan.

6. Wortel

Siapa yang menyangka kalau kandungan dalam wortel ternyata tidak hanya baik untuk kesehatan mata. Ternyata wortel juga bisa dimanfaatkan ibu untuk membantu anak tumbuh lebih tinggi lagi di masa pertumbuhannya.

Baca Juga: Pemerintah Perluas Wilayah Penerima Bantuan Subsidi Upah, Cek Wilayah Kamu Yuk!

7. Buah-buahan

Aneka macam vitamin yang terkandung dalam buah-buahan sangat baik untuk anak yang sedang dalam masa pertumbuhan.

8. Gandum

Sebagai pengganti nasi yang merupakan sumber karbohidrat, gandum yang juga merupakan sumber karbohidrat sehat juga bisa dijadikan sebagai solusi untuk anak yang tidak suka makan nasi.

Baca Juga: Soal Dugaan Korupsi e-KTP, KPK Periksa Mantan Dirut PNRI Isnu Edhi Wijaya

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: Stylecraze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah