Cara Cek Bantuan PKH 2023 untuk Dapat Bansos Rp750.000

- 22 Agustus 2023, 16:03 WIB
Berikut informasi cara cek bantuan PKH 2023 online di laman cekbansos.kemensos.go.id.
Berikut informasi cara cek bantuan PKH 2023 online di laman cekbansos.kemensos.go.id. /Antara/Adwit B Pramono/

Selanjutnya data akan diproses, apabila terdaftar sebagai penerima, sistem akan menampilkan keterangan Nama Penerima, Umur dan berbagai jenis bansos 2023. 

Namun bila tidak terdaftar, maka tulisan yang muncul adalah 'Tidak Terdapat Peserta'. 

Baca Juga: Jadwal Tepat Minum Air Mineral Seperti AQUA untuk Dapatkan Tubuh yang Sehat dan Bugar, Cek Sekarang Juga!

Bagi masyarakat yang terdaftar sebagai penerima PKH 2023, bantuan akan diberikan sesuai tahap dengan besaran yang sesuai kriteria seperti: 

- Ibu hamil atau nifas Rp750.000

- Anak usia dini 0-6 tahun Rp750.000

- Penyandang disabilitas berat Rp600.000

- Lansia di atas 60 tahun Rp600.000

Baca Juga: 5 Makanan Terbaik untuk Sarapan bagi Anda yang Sedang Diet, Apa Saja?

- Anak sekolah tingkat SMA/sederajat Rp500.000

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah