Mudah dan Bisa Lewat HP, Segera Cairkan Bansos Anak Sekolah! Intip Caranya berikut

- 9 Juli 2023, 07:49 WIB
Simaklah berikut ini informasi seputar penyaluran bansos PKH anak sekolah yang akan diberikan pada tahun 2023.
Simaklah berikut ini informasi seputar penyaluran bansos PKH anak sekolah yang akan diberikan pada tahun 2023. /Pixabay/Nico_Boersen

PR TASIKMALAYA - Bantuan sosial (bansos) Program Keluarga Harapan atau PKH anak sekolah tahap 3 dari Kemensos dijadwalkan akan cair mulai Juli 2023.

Bansos PKH anak sekolah tahap 3 di tahun 2023 dijadwalkan akan dilaksanakan selama tiga bulan dari awal Juli hingga akhir September mendatang.

Adapun dana yang bakal diberikan kepada masyarakat dari bansos PKH anak sekolah 2023 disesuaikan dengan jenjang masing-masing siswa.

Dana bansos PKH anak sekolah tersebut akan diberikan dalam empat tahap penyaluran sepanjang tahun 2023.

Baca Juga: D.P. Season 2: Persahabatan Kuat di Antara Jung Hae In, Son Seok Koo, Koo Kyo Hwan, dan Kim Sung Kyun

Berikut informasi lengkap soal bansos PKH anak sekolah Juli 2023, sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Kemensos.

Perlu diketahui, bahwa dana bansos PKH anak sekolah 2023 ini terdiri dari jenjang SD Rp225.000, SMP Rp375.000, dan SMA Rp500.000.

Namun, apabila masyarakat ingin menjadi penerima bansos PKH anak sekolah tahap 3 tahun 2023, maka diwajibkan memenuhi syarat yang sudah ditetapkan Kemensos.

Berikut syarat menjadi penerima bansos PKH anak sekolah, di antaranya:

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x