OPEC+ Akan Tintau Pasokan, Harga Minya di Asia Terus Meningkat

- 3 Desember 2021, 10:23 WIB
Perpanjangan kenaikan harga minyak di Asia terjadi setelah OPEC+ mengaku akan meninjau penambahan pasokan
Perpanjangan kenaikan harga minyak di Asia terjadi setelah OPEC+ mengaku akan meninjau penambahan pasokan //Pexels/

PR TASIKMALAYA - Terus meningkat harga minyak di sesi Asia naik pada perdangan Jumat 3 Desember 2021 pagi ini.

Perpanjangan kenaikan harga minyak di Asia terjadi setelah OPEC+ mengaku akan meninjau penambahan pasokan saat pertemua yang sudah dijanjikan.

Pasalnya, munculnya varian Omicron memukul permintaan harga minyak, akan tetapi, harga minyak di Asia masih dijalur untuk penurunan minggu keenam.

Diketahui, harga minyak mentah berjangka WTI AS menguat 27 sen atau 0,4 persen

Baca Juga: Baru Dua Hari Debut , IVE Buat Kontroversi dan Diminta untuk Ubah Hal ini!

Sehingga jika diperdagangkan di 66,77 dolar AS per barel pada pukul 01.22 GMT, menambah kenaikan 1,4 persen pada Kamis 2 Desember 2021 lalu.

Harga minyak mentah berjangka Brent bertambah 12 sen atau 0,2 persen, menjadi diperdagangkan di 69,79 dolar AS per barel, setelah melonjak 1,2 persen di sesi sebelumnya.

Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak, Rusia dan sekutunya, bersama-sama disebut OPEC+, mengejutkan pasar pada Kamis.

Baca Juga: Salah Satunya Jahe, Inilah Herbal Alami yang Disebut-sebut Bisa Obati Diabetes

Hal ini ketika tetap pada rencana untuk menambah pasokan 400.000 barel per hari (bph) pada Januari.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x