Diharapkan Mendorong Pertumbuhan Ekonomi dari Sektor Pariwisata, Garuda Indonesia Lakukan Hal ini!

- 27 April 2021, 10:30 WIB
 PT Garuda Indonesia Tbk (Persero) kembali menghadirkan Garuda Online Travel Fair Fase 2  untuk perbaiki ekonomi Indonesia.*
PT Garuda Indonesia Tbk (Persero) kembali menghadirkan Garuda Online Travel Fair Fase 2 untuk perbaiki ekonomi Indonesia.* /ANTARA/Muhammad Iqbal

“Hadirnya GOTF Fase 2 ini kami harapkan dapat memberikan nilai tambah tersendiri bagi mereka yang akan merencanakan perjalanan dari jauh-jauh hari, melalui ragam pilihan tiket penerbangan dan paket perjalanan wisata domestik,” kata Irfan.

Baca Juga: Intip Spoiler Ikatan Cinta 27 April 2021: Aldebaran Koma di RS, Andin dan Mama Rosa Menangis Histeris

Destinasi perjalanan pada GOTF April fase kedua ini berfokus ke berbagai wilayah  rute domestik Indonesia.

Seperti Denpasar, Labuan Bajo, Yogyakarta, Medan, Surabaya, Manado, Banyuwangi dan juga Lombok.

Harga tiket yang ditawarkan selama GOTF antara lain meliputi rute berikut:

Baca Juga: Simak Cara Mengubah Tampilan 'Imersif' Zoom Berikut Ini

-Jakarta-Denpasar (return) Rp 890.000an

-Jakarta-Manado (return) Rp 1,9 jutaan

-Jakarta-Lombok (return) Rp 940.000an

-Jakarta-Yogyakarta (return) Rp 640.000an

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah