Ramai Warganet Pamerkan PS5 Lewat Fitur Insta Story, Berikut Cara Mengikutimya!

- 5 November 2020, 10:15 WIB
 Ilustrasi  Fitur PS5 di Instagram.
Ilustrasi Fitur PS5 di Instagram. //RRI

Jika filter tidak ingin dipamerkan, maka cukup tekan tombol save. Foto PS5 palsu ini pun bisa disimpan serta dipakai di platform lainnya.

Jika ingin membeli PS5 yang sebenarnya, harap bersabar, dan tentu menyiapkan dana yang cukup.

Pada tanggal 19 November 2020, PS5 akan dijual secara global walaupun belum ada kepastian apakah Indonesia akan termasuk jadi negara yang melakukan perilisan itu.

Tetapi PS5 rupanya telah mendapatkan sertifikasi Kominfo sehingga akan datang tidak lama lagi.

Baca Juga: Kawasan Karimunjawa Jepara Muria Ditetapkan sebagai Cagar Biosfer oleh UNESCO

Sony mengumumkan akan mengadakan acara khusus untuk PlayStation 5 pada 16 September 2020 dan acara itu akan disiarkan secara online selama 40 menit.

Senin,14 September 2020, Sony akan membeberkan pembaruan dari game besutannya dan mitra pihak ketiga. Di kesempatan itu pula bakal diungkap tanggal perilisan dan harga dari PS5.

Diketahui, bulan lalu Sony telah membuka pendaftaran untuk pre-order PS5. Namun perusahaan masih belum membagikan tanggal resmi pre-order, informasi harga dan tanggal perilisan.

Mengingat Microsoft telah membuka preorder Xbox Series S dan Xbox Series X pada 22 September, tampaknya pada acara Rabu besok ini memang akan menjadi tempat pengumuman resmi harga dari PS5.

Baca Juga: BMKG Prakirakan Curah Hujan Lebih Tinggi, Jawa Barat Siaga Bencana hingga Mei 2021

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah