Metaverse Bangun Kehidupan Dunia Virtual, Peneliti: Era Masa Depan

- 18 Januari 2022, 20:14 WIB
Ilustrasi - Peneliti menyebutkan bahwa metaverse membangun kehidupan dunia virtual dan akan menjadi era untuk masa depan.
Ilustrasi - Peneliti menyebutkan bahwa metaverse membangun kehidupan dunia virtual dan akan menjadi era untuk masa depan. /Unsplash/xr-expo

Lebih lanjut, menurutnya, mata uang kripto memang mengalami dampak positif terhadap perkembangan metaverse.

Baca Juga: Komentar Lucu Ratu Elizabeth II Sebelum Pangeran George Lahir: Saya Harap Bisa Lebih Cepat!

Pasalnya, nilai mata uang kripto Decentraland MANA misalnya, melonjak sebesar 20 persen dari 2,73 Dollar AS atau sekitar 39,218 Rupiah.

Pasalnya, nilainya berubah menjadi 3,27 Dolar AS atau sekitar 46,977 Rupiah saat Samsung membuka toko virtual pertamanya di Decentraland pada 6 Januari 2022.

"Tak heran, banyak pebisnis yang berlomba-lomba terjun ke metaverse karena akan menjadi lahan bisnis digital masa depan," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: The Conversation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah