Waspada Link Jebakan! Simak 3 Tips Menghindari Modus Kejahatan Pencurian Data Lewat Phising

- 30 November 2021, 15:33 WIB
Ilustrasi. Waspada jebakan link, simak penjelasan modus kejahatan phising beserta tips-tips untuk menghindarinya.
Ilustrasi. Waspada jebakan link, simak penjelasan modus kejahatan phising beserta tips-tips untuk menghindarinya. /Pexel/Markus Spiske

Seperti data pribadi yang memuat NIK, nomor KK, alamat, nomor HP, dan sebagainya.

Atau bisa juga meliputi data finansial, seperti nomor rekening, PIN, hingga kode OTP.

Dan data berupa akun media sosial, seperti username, password, maupun email.

Baca Juga: Sopir Lawan Arus di Tol JORR Cakung Jadi Tersangka, Polisi: Belum Ditahan

Dalam melancarkan aksinya, pelaku biasanya menambahkan kata-kata yang menarik agar korban mau mengklik link yang telah disematkan.

Bisa berupa modus mendapatkan hadiah, voucher, kupon, dan lainnya.

Korban yang tergiur pun akan dengan mudah menuruti pelaku, dan memberikan data-datanya dengan sukarela.

Baca Juga: Top 4 Pasangan KDrama yang Paling Berani dan Tidak Boleh Diganggu pada 2021!

Selain melalui tautan atau link, kejahatan phising juga dapat dilakukan melalui sebuah berkas atau file yang dikirimkan pada korban.

Saat diunduh dan dibuka, file tersebut ternyata berisi malware yang bisa menginfeksi perangkat.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Instagram @bssn_ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah