3 Wilayah dengan Kasus Narkoba Tertinggi di Indonesia, Polda Metro Jaya Bukan yang Terbanyak Lho

- 15 Desember 2023, 13:51 WIB
Ilustrasi narkoba.
Ilustrasi narkoba. /Pixabay/RenoBeranger

Wilayah Hukum Polda dengan Kasus Narkoba Terendah

Sementara itu, beberapa wilayah dengan tingkat kasus terkait narkotika terendah pada tahun 2022 meliputi:

  1. Polda Nusa Tenggara Timur (28 kejadian)
  2. Polda Gorontalo (49 kejadian)
  3. Polda Sulawesi Utara (70 kejadian)

Meskipun angka kasus narkoba di Indonesia masih di atas 30.000 kasus dalam kurun waktu 5 tahun, angkanya menurun drastis pada tahun 2022 yakni hanya 31.420 kejadian.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah