Demi Piala Dunia U17 Berjalan Aman, Ketum PSSI Temui Kapolri

- 19 September 2023, 21:32 WIB
Ketua Umum PSSI Erick Thohir.
Ketua Umum PSSI Erick Thohir. /Foto: Instagram @erickthohir/

"Kami Polri menyambut baik dan siap melaksanakan kegiatan pengamanan. Tadi diinformasikan ada 24 negara dan kami bertanya detail apa yang harus diamankan terkait penyelenggaraan menggunakan standar FIFA," ujarnya.

Untuk diketahui, Piala Dunia U17 akan dimulai pada 10 November - 2 Desember 2023. 

Stadion yang digunakan untuk Piaala Dunia U-17 adalah Stadion Manahan, JIS, Gelora Bung Tomo dan Si Jalak Harupat. 

24 tim yang berlaga akan dibagi ke dalam enam grup, dari Grup A hingga Grup F. Satu grup terdiri dari empat tim. 

Baca Juga: PENTING! Simak Hal yang Boleh dan Tak Boleh Dilakukan Saat Daftar CPNS dan PPPK 2023

Dua tim yang mengakhiri babak grup di posisi dua besar, langsung ke babak 16 besar. 

Sedangkan ada kuota empat tiket ke babak 16 besar kepada tim peringkat tiga terbaik dari tiap grup. Ada sistem klasemen terpisah untuk mereka di tiga besar.***

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah