Prediksi Puncak Penyebaran Hoaks Pemilu, Bawaslu: Bisa Meningkat

- 4 September 2023, 16:55 WIB
Ilustrasi - Menjelang Pemilu 2024, Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) memberikan prediksi puncak penyebaran hoaks.
Ilustrasi - Menjelang Pemilu 2024, Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) memberikan prediksi puncak penyebaran hoaks. /PRFM

Baca Juga: Sebelum Ajukan Kredit, Coba Pahami Dulu Lembaga Sumber Pinjaman Dana Ini

Maka dari itu, ia mengatakan bahwa dalam mengatasi jumlah masif hoaks soal Pemilu 2024 harus bekerja sama dengan berbagai pihak termasuk melibatkan Kemenkominfo.

“Kami juga melakukan kolaborasi kepada stakeholder (pemangku kepentingan) terkait seperti Kemenkominfo, platform media sosial, media, dan konten kreator, dan juga membentuk gugus tugas pengawasan kampanye bersama KPI, KPU, dan Dewan Pers,” ucap nya.

Sebelumnya, Ketua Bawaslu Rahmat Bagja menyatakan bahwa hoaks menjadi variable titik rawan bagi Pemilu 2024.

Tentu penyebaran hoaks dalam Pemilu 2024 bisa berbagai bentuk, mulai dari video, gambar hingga tulisan.

Baca Juga: Butuh Pinjaman Kredit? Cek Tips Ini Agar Disetujui oleh Bank

Yuk kita jadikan Pemilu 2024 bersih dari hoaks supaya pelaksanaan pesta demokrasi lima tahunan berjalan lancar.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah