Hanya Lewat HP Kamu Bisa Cek Penerima Bansos BPNT Juni 2023! Dapatkan Uang Rp 200.000

- 17 Juni 2023, 06:45 WIB
Ilustrasi - bansos yang akan cair sebelum Lebaran 2023 via kantor pos dan rekening
Ilustrasi - bansos yang akan cair sebelum Lebaran 2023 via kantor pos dan rekening /Pixabay/EmAji

Cek bansos BPNT Juni 2023

Sembari menunggu waktu pencairan BPNT 2023, Kamu bisa memastikan namamu ada di DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial) untuk bisa menerima bantuan tersebut. 

Jika memang kamu merupakan PM (Penerima Manfaat) bansos, maka namamu akan tertera di DTKS dan tinggal menunggu pencairan.  

Jika masih belum tahu apakah Kamu berhak menerima BNPT 2023, Kamu bisa mengeceknya DI SINI

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 55 Dibuka! Berikut Rincian Besaran Bantuan dan Insentifnya

Kamu perlu menyiapkan KTP untuk mengisi data diri seperti alamat dan nama lengkap untuk nanti dimasukkan dalam kolom pencarian di laman CEK BANSOS tersebut.

Setelah diarahkan untuk mengisi kode angka dan klik 'Cari Data', Kamu bisa melihat namamu apakah tercantum di DTKS atau tidak.

Jika ada, maka Kamu berhak menerima BNPT 2023 dan tinggal menunggu pencairan untuk Juni 2023 ini lewat Bank Himbara dan Pos Indonesia.*** 

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah