Kebaya Diusulkan Masuk Daftar Warisan Budaya Dunia ke UNESCO, Bagaimana Mekanismenya?

- 17 Februari 2023, 08:08 WIB
Indonesia saat ini tengah mengusulkan warisan budaya bangsa, Kebaya untuk menjadi warisan budaya dunia ke UNESCO.
Indonesia saat ini tengah mengusulkan warisan budaya bangsa, Kebaya untuk menjadi warisan budaya dunia ke UNESCO. /F. PORTAL JEPARA/PRMN

Untuk diketahui para pembaca, bahwa bukan hanya kebaya yang sedang dilakukan pendaftaran sebagai warisan budaya dunia UNESCO. Namun Indonesia sedang mengajukan susulan lainnya juga, seperti Wayang, Keris, Batik, Pendidikan dan Pelatihan Batik, Angklung, Tari Saman, Tas Noken, Tiga genre Tari Bali, Kapal Pinisi, Pantun (bersama Malaysia), Pencak Silat, dan Gamelan.***

Update terbaru dapat dibaca di Google News

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah